Tag: Pasar Kereneng
DENPASAR, NusaBali - Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kota Denpasar melakukan tera ulang timbangan dan alat ukur di Pasar Kereneng, Selasa (14/5).
DENPASAR, NusaBali - Satgas pangan gabungan Polda Bali, Bulog Provinsi Bali, dan Dinas Perdagangan dan pertanian mengecek ketersediaan dan harga sembako di Pasar Kereneng, Desa Dangin Puri Kangin, Kecamatan Denpasar Utara, pada Kamis (29/2) pagi. Pengecekan ini bertujuan untuk pengawasan ketersediaan dan kestabilan harga sembako di masyarakat.
DENPASAR, NusaBali - Satgas Pangan Mabes Polri bersama Satgas Pangan Daerah Bali sidak harga sepuluh komoditas di Pasar Kereneng, Kecamatan Denpasar Utara, dan Pasar Badung, Kecamatan Badung, pada Rabu (13/12) sore.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 23 Dec 2024 Denpasar Dikepung Belasan Bencana Alam
-
Denpasar 23 Dec 2024 Bapenda Denpasar: Tak Ada Kenaikan PKB
-
-
Tabanan 22 Dec 2024 Tanah Longsor Hantam Perumahan
-
-
-
-
Buleleng 21 Dec 2024 Dinsos Temukan 140 KK Miskin Tercecer
Berita Foto
Nusa Ning Nusa
Melancip Pemahaman ‘Nandurin Karang Awak’
DI sela-sela kemerosotan karakter, seperti ketekunan, ketahanan, dan kemandirian di kalangan generasi muda Bali, filosofi ‘nandurin karang awak’ dapat dijadikan titik bermula pembelajaran bermakna.